Sabtu, 18 April 2015

7 Pondasi Utama dalam menginvestasikan Uang

1. Jangan Investasikan semua uang yang anda miliki.

2. Jangan berinvestasi menggunakan uang yang segera akan anda pakai.

3. Mintalah saran atau pendapat pada mentor/coach / orang yang lebih ahli dalam investasi yang akan anda masuki.

4. Lakukan diversifikasi pada instrumen yang anda kuasai.

5. Miliki Bisnis, Properti, Reksadana, saham, Emas dan Asuransi.

6. Jangan Emosi dan Panik, kuncinya bersyukur ketika ada, bersabar ketika tiada.

7. Berikan waktu agar investasi anda tumbuh, karena temannya investasi adalah waktu.
sumber: @pakarreksadana

1 komentar:

  1. Untuk broker ACY memang dimana benar benar is the best broker, dimana selama kurang lebih 5 bulan ane gabung bersama ACY dimana dapat trading merasa aman, nyaman, dengan cepat dalam eksekusi, layanan ramah, bonus promo yang menarik, tingkat terpercaya dana trading, bangga dan puas telah gabung nya bersama ACY ini, terus pertahankan dan kembangkan om ACY agar diman ane dapat lebih lama lagi untuk gabung bersama ACY ini

    BalasHapus