Pertama : Efektif untuk penjualan Produk. Instagram adalah sebuah platform yang ideal untuk mendorong penjualan produk. Konten instagram memberikan kesempatan utama untuk memamerkan produk. 90 % dari informasi yang dikirimkan lewat instagram diproses 60 ribu kali lebih cepat dari teks. Konten instagram adalah cara yang sangat efektif untuk menampilkan produk dan menjadi pengaruh kuat kepada keputusan setiap pembeli. Berbagi foto dengan kode diskon pada instagram dapat mendorong pembelian.
Kedua : bisa menjaring Pelanggan Baru. Membuat kontes foto dengan instagram sebagai sebuah kampanye pemasaran juga dapat menjadi sangat hebat & berdampak positif. Anda akan melihat peningkatan jumlah pengikut Instagram anda. Maka keterlibatan anda sangat diperlukan untuk langsung respons terhadap pengikut anda.
Tanggapan ini dapat berisi link yang langsung bisa menuju ke formulis pendaftaran. Karena Instagram tidak mendukung hyperlink di komentar, pengguna perlu copy paste/secara manual buka dari browser. Buatlah link singkat dan mudah diingat.
sumber:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar